Lucasfilm menerbitkan trailer baru dalam bahasa Inggris dan Jepang untuk anime berjudul Star Wars: Visions. Anime ini terdiri dari 10 film pendek yang akan tayang perdana di platform Disney+ pada 22 September.
Disney sebelumnya menggambarkan proyek tersebut sebagai visi dari studio anime besar Jepang yang menawarkan perspektif budaya yang segar dan beragam.
Bagaimana menurutmu soal trailer diatas? Lebih suka yang mana? Kalo Aku sendiri, Jay, lebih suka trailer dengan dubbing bahasa Jepang karena lebih cocok. Aku adalah fan berat star wars, semua film dan sekuelnya sudah ku tamatkan.
Awalnya aku tidak tertarik dengan vision ini karena bentuknya anime dan rasanya menghilangkan kesan dari starwars. Namun setelah menonton trailer diatas, aku merasa excited dan tidak sabar untuk menonton sekuel animenya. Kamu?