AniEvo ID – Berita kali ini gue ambil dari Girls & Panzer yang balik lagi dengan adaptasi anime baru judulnya Girls & Panzer: Motto Love Love Sakusen desu!, diangkat dari manga spin-off yang udah populer. Nih, baru aja dikasih liat key visual sama trailer utamanya. Anime ini bakal tayang di bioskop Jepang dibagi jadi 4 bagian:
- Part 1: 26 Desember 2025
- Part 2: 30 Januari 2026
- Part 3: 6 Maret 2026
- Part 4: 10 April 2026
Manga Girls & Panzer: Motto Love Love Sakusen desu! udah tayang di Monthly Comic Alive (Kadokawa) sejak 2013. Ceritanya ngangkat kehidupan sehari-hari siswi-siswi Oarai Girls’ Academy yang fokus di dunia tank, plus interaksi mereka dengan sekolah saingan. Volume ke-24 rencananya rilis di Jepang tanggal 21 Agustus nanti. Buat lo yang penasaran sama dinamika mereka di luar pertarungan tank, ini bakal jadi sajian yang seru!
Seiyuu
- Miho Nishizumi: Mai Fuchigami
- Saori Takebe: Ai Kayano
- Hana Isuzu: Mami Ozaki
- Yukari Akiyama: Ikumi Nakagami
- Mako Reizei: Yuka Iguchi
Tim Produksi
- Sutradara: Masami Shimoda
- Asisten Sutradara (Series Director): Takahiko Usui
- Naskah & Series Composition: Noboru Kimura
- Desain Karakter: Isao Sugimoto
- Chief Animation Director: Kosuke Kawatsura, Yuki Akiyama, Sayo Mizuno
- Musik: Shiro Hamaguchi
- Produksi: P.A. Works × Actas
(c)GuP MottoLoveLove Projekt